Profil Emiten: PT Darma Henwa Tbk (IDX: DEWA)

Profil Emiten PT Darma Henwa Tbk (IDX DEWA) investasimu.com

Foto: Darma Henwa 

Investasimu.com. PT Darma Henwa Tbk (IDX: DEWA), sebelumnya bernama PT HWE Indonesia, didirikan di Republik Indonesia pada tanggal 8 Oktober 1991, dengan Akta Notaris No. 54 S.P. Henny Shidki, SH, notaris di Jakarta. Pada bulan Juli 1996 Perseroan mengubah statusnya dari perusahaan PMDN menjadi perusahaan PMA dengan masuknya Henry Walker Group Limited sebagai pemegang saham dan sekaligus mengubah seluruh anggaran dasarnya guna menyesuaikan dengan UU PT. Pada bulan September 2005, Perseroan resmi mengubah namanya dari PT HWE Indonesia menjadi PT Darma Henwa. 

Sesuai Pasal 3 Anggaran Dasar Perseroan, maksud dan tujuan Darma Henwa adalah berusaha dalam bidang penunjang pertambangan dan penggalian lainnya, reparasi produk logam pabrikasi, mesin dan peralatan, aktivitas penyewaan dan sewa guna usaha tanpa hak opsi mesin, peralatan dan barang berwujud lainnya, konstruksi jalan dan jalan rel, konstruksi  

Identitas Umum Perusahaan

NamaPT Darma Henwa Tbk
KodeDEWA
Alamat KantorGedung Bakrie Tower Lantai 8, Rasuna Epicentrum Jalan HR. Rasuna Said, Kuningan Jakarta, 12940, Indonesia
Alamat Emailcorporate.secretary@ptdh.co.id
Situswww.ptdh.co.id
Telepon021-29912350
Faks021-29912364, 29912365
NPWP01.565.295.1-091.000
Tanggal IPO26 Sep 2007
Bidang Usaha UtamaJasa Pertambangan
SektorEnergi
Sub SektorMinyak, Gas, dan Batu Bara
IndustriPendukung Minyak, Gas, dan Batu Bara
Sub IndustriJasa dan Perlengkapan Minyak, Gas, dan Batu Bara


Data Fundamental Perusahaan



Ikhtisar Pergerakan Harga Saham

Konsensus





Post a Comment

Lebih baru Lebih lama