Profil PT Asuransi Harta Aman Pratama Tbk (IDX: AHAP)

Profil PT Asuransi Harta Aman Pratama Tbk (IDX AHAP) investasimu.com


Foto: Asuransi Harta Aman Pratama 

Investasimu.com. PT Asuransi Harta Aman Pratama Tbk (IDX: AHAP) dahulu PT Asuransi Harapan Aman Pratama didirikan pada tanggal 28 Mei 1982 berdasarkan Akta Notaris Trisnawati Mulia, SH No. 76. Pada awal berdirinya hingga tahun 1988, kegiatan usaha Perseroan mendapat bantuan teknis dari Asia Insurance Hongkong.

Sesuai dengan Pasal 3 Anggaran Dasar, ruang lingkup kegiatan Perseroan adalah melakukan usaha di bidang asuransi non jiwa konvensional. Perseroan mulai beroperasi komersial sebagai perusahaan asuransi kerugian sejak tahun 1983 berdasarkan Surat Ijin Usaha dari Menteri Keuangan Republik Indonesia No. 633/MD/1983 tanggal 11 Februari 1983.

Lini utama bisnis Perseroan adalah pertanggungan kebakaran/properti, kendaraan, kesehatan, kargo, kecelakaan, konstruksi dan alat berat. Hingga akhir 2021, Perseroan memiliki jaringan operasi sebanyak 3 (tiga) kantor cabang dan 8 (delapan) kantor pemasaran.              

Identitas Umum Perusahaan

NamaPT Asuransi Harta Aman Pratama Tbk
KodeAHAP
Alamat KantorWisma 46 Kota BNI Lantai 33, Jl. Jend. Sudirman Kav. 1 Karet Tengsin Tanah Abang Jakarta Pusat 10220, Indonesia
Alamat Emailharta@asuransi-harta.co.id
Situswww.asuransi-harta.co.id
Telepon021 5702060, 5746789 (hunting)
Faks021 5727589
NPWP01.360.902.9-054.000
Tanggal IPO14 Sep 1990
Bidang Usaha UtamaAsuransi Kerugian
SektorKeuangan
Sub SektorAsuransi
IndustriAsuransi
Sub IndustriAsuransi Umum


Data Fundamental Perusahaan



Ikhtisar Pergerakan Harga Saham

Konsensus





Post a Comment

Lebih baru Lebih lama